Berita Daerah
Babinsa Koramil 421-10/KTB Bersama UPT Puskesmas Rawat Jalan Waysulan Lakukan Fogging
Lampung Selatan, www.beritaindonesia.org Tekan Angka penyebaran DBD Babinsa Koramil 421-1/KTB sertu Heru Gunardi bersama tim UPTD Puskesmas Rawat Jalan kecamatan waysulan lakukan fogging di desa karang pucung Selasa (07/03/2023).
Kegiatan Fogging tersebut di Hadiri oleh kepala desa setempat, tim Puskesmas setempat, Babinsa RT RW setempat.
Fogging tersebut di lakukan adalah salah satu upaya untuk mencegah DBD (demam berdarah dengung) kerja penyebaran DBD tersebut di sebabkan oleh nyamuk.
UPT Puskesmas serta, dr. Supri mengatakan Fogging tersebut adalah satu tindakan atau upaya untuk mencegah terjadinya DBD.
” Karna DBD di sebebkan oleh nyamuk, maka dari itu kami lakukan pengasapan atau Fogging ,” ujar nya
Di tempat yang sama Babinsa juga mengatakan ” saya hanya memastikan kegiatan ini berjalan aman, dan tak ada kendala, dan kegiatan seperti ini harus sering di lakukan,’ imbuhnya (Dicky)
